Trafficswarm adalah salah satu alat untuk meningkatkan traffic ke website atau blog kita. Cara kerjanya sangat mudah. Kita tinggal mengklik salah satu website yang disediakan oleh trafficswarm kemudian tunggu sampai 30 detik. Setelah selesai maka kita akan mendaptkan poin. Nah point itu dapat kita tukar dengan jumlah kunjungan ke situs kita. Sekali daftar kita sudah di beri point 50 kemudian setiap kita mengklik website kita akan mendapatkan point antara 1 sampai 5.
cara daftarnya gampang tinggal masuk ke www.trafficswarm.com 
isi nama dan alamat kita ke kotak yang telah penulis lingkari dengan warna merah kemudian klik ’yes I want free traffic’
Isi semua form diatas yang meliputi nama, alamat email, pasword, negara, tanggal lahir dan lain lain. kemudian klik sign up
setelah muncul halaman seperti ini berarti kita telah selesai mendaftar. Masuklah ke akun email kita untuk confirm.
klik yang telah penulis beri lingkaran merah kemudian confirm. Di email kita juga akan diberitahu username dan pasword yang nantinya akan kita gunakan untuk log in ke trafficswarm. Kita akan dibawa ke halaman utama trafficswarm lagi
masuk dengan klik sign ini kemudian isi username dan password yang telah di beri tahu melalui email kita.
setelah kita sign in maka klik suft for credits untuk mulai mencari point. Untuk menambahkan alamat situs/blog kita cari dibawah yang bertuliskan add your website seperti gambar dibawah ini.
Selesai dech proses kita mendaftar. Oiya tiap kali kita ingin menambah point prosesnya sama. Tinggal sign in ke www.trafficswarm.com kemudian masukkan username dan password kita kemudian klik surf for credits
Semoga bermanfaat